Selamat, TPG di Daerah Ini Sudah Cair di Triwulan 1 Tahun 2023, yang Dinanti Guru Sertifikasi…

- 17 Maret 2023, 19:33 WIB
TPG atau tunjangan profesi guru di beberapa daerah ini sudah cair pada triwulan 1 tahun 2023 ini. Cek daerah-daerah berikut.
TPG atau tunjangan profesi guru di beberapa daerah ini sudah cair pada triwulan 1 tahun 2023 ini. Cek daerah-daerah berikut. /Mufid Majnun

3. Kemenag Bone.

Perlu diketahui bahwa TPG yang cair di wilayah-wilayah tersebut merupakan TPG yang cair pada bulan Januari dan Februari sebagaimana dikutip BeritaSoloRaya.com dari kanal YouTube Guru Abad 21.

Baca Juga: Selamat, TPG Guru Sertifikasi Kategori Berikut Naik 2 Kali Lipat Berdasarkan Peraturan Ini

Lalu, bagaimana kabar TPG bagi guru sertifikasi di bawah naungan Kemdikbud?

Saat ini, proses pencairan TPG bagi guru sertifikasi di bawah naungan Kemdikbud masih berada di fase validasi di Info GTK.

Kabar baiknya, saat ini sudah ada beberapa informasi yang sudah berstatus valid.

Artinya, para guru sertifikasi di bawah naungan Kemdikbud harap bersabar dan terus memantau Info GTK masing-masing untuk mendapatkan info pencaitan TPG triwulan 1 tahun 2023.

Baca Juga: Baru Saja, BKN Beri Imbauan Penting ke Peserta Seleksi PPPK Teknis, Tinggal Besok…

Semoga segera ada titik terang pencairan TPG triwulan 1 tahun 2023 bagi guru sertifikasi di bawah naungan Kemdikbud.***

 

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x