THR Tahun 2023 Resmi Naik! Menteri PANRB: Memperkuat Fondasi Pemulihan Ekonomi..

- 1 April 2023, 14:20 WIB
Menteri PANRB saat menyampaikan penjelasan terkait dengan THR 2023
Menteri PANRB saat menyampaikan penjelasan terkait dengan THR 2023 /menpan.go.id

BERITASOLORAYA.com - Selamat, THR 2023 telah diresmikan dan diumumkan sendiri oleh Menteri Keuangan dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB).

 

Secara resmi, THR 2023 untuk aparatur negara resmi naik dengan adanya tambahan tunjangan dan tetap ditentukan oleh peraturan yang berlaku.

Jadi, komposisi THR 2023 tentunya bisa jadi berbeda di setiap aparatur negara, mulai dari PNS, PPPK, Polri, dan TNI karena menyangkut dengan tambahan tunjangan sebagaimana disampaikan oleh Sri Mulyani, selaku Menteri Keuangan.

Baca Juga: Sabar.. Tenaga Honorer dan Guru Honorer Harus Siap Dengar Kabar THR 2023 Ini, Karena..

Lalu, Menteri PANRB juga mengungkapkan bahwa pemberian THR 2023 dan adanya tambahan tunjangan ternyata memiliki tujuan baik untuk pemulihan ekonomi di Indonesia.

Berkaca pada 3 tahun lalu, Sri Mulyani ungkap bahwa ekonomi Indonesia yang sulit dan dipengaruhi oleh kondisi kritis Covid-19, yakni pandemi yang sedang melanda.

Kondisi pandemi yang berat tersebut tentunya berpengaruh besar terhadap kondisi ekonomi global, termasuk ekonomi Indonesia.

Halaman:

Editor: Datu Puan Absa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x