WADUH, PIP Kemdikbud 2023 Gagal Cair Jika Siswa SD, SMP, SMA, SMK Kelewat Lakukan Ini, Awas Jangan Lupa!

- 26 Mei 2023, 20:23 WIB
Ilustrasi. Awas PIP Kemdikbud 2023 gagal cair gara-gara lupa lakukan ini
Ilustrasi. Awas PIP Kemdikbud 2023 gagal cair gara-gara lupa lakukan ini /ANTARA FOTO/ Yulius Satria Wi/

Proses aktivasi rekening SimPel untuk masing-masing siswa di setiap jenjang berbeda. Berikut bank yang ditunjuk Kemdikbud sesuai jenjang pendidikan:

- Aktivasi rekening SimPel dilakukan melalui Bank BRI khusus untuk siswa jenjang SD, SMP, SDLB, SMPLB, siswa Paket A, dan Paket B.

- Aktivasi rekening SimPel dilakukan melalui Bank BNI khusus untuk siswa jenjang SMA, SMK, SMALB, dan Paket C.

- Aktivasi rekening SimPel dilakukan melalui Bank BSI khusus untuk siswa seluruh jenjang Di Provinsi Aceh.

Proses aktivasi rekening SimPel bisa langsung dilakukan oleh siswa atau orang tua/wali penerima PIP tahun 2023. Kepala sekolah juga berkenan melakukan aktivasi lantaran bertindak sebagai penerima kuasa.

Setelah aktivasi rekening SimPel dilakukan, barulah siswa bisa ditetapkan sebagai penerima PIP dan menunggu dana bantuan pendidikan tersebut ditransfer.***

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x