Marah Sampai Keluarkan Umpatan, Ade Londok Tak Sudi Kolaborasi dengan Sule

- 18 Mei 2021, 08:32 WIB
Ade Londok ungkap curahan hatinya kepada komedian Sule.
Ade Londok ungkap curahan hatinya kepada komedian Sule. /Instagram/ @m.adelondok @ferdinan_sule

Baca Juga: Berat Badan Meningkat Setelah Lebaran? Berikut 5 Cara Mudah Menurunkannya

Namun, disampaikan dengan bahasa sunda, Ade Londok mengatakan jika dia tak ingin seperti Sule.

“Bilang sama si Sule. Gak mau kayak si Sule, apalagi si Anton, apalagi si Jeks Deni,” kata Ade Londok dikutip PikiranRakyat-Soloraya.com pada Senin, 17 Mei 2021.

Ade Londok mengatakan tak ingin berkolaborasi dengan orang-orang tersebut. Dia juga menantang orang-orang tersebut, terkait bayaran yang mampu diberikan.

Baca Juga: Korban Palestina Bertambah, Serangan Israel Tewaskan Komandan Senior Jihad Islam

“Gak mau main juga, gak mau collab. Berani bayar berapa kalo mau collab? Nih punya harga diri,” ujar Ade Londok.

Anton yang juga sempat disebutkan oleh Ade Londok, langsung mempertanyakan kesalahannya.

"Apa kesalahan Anton Abox haji @ferdinan_sule @jeks_deni sampai segitunya si londok," ucap Anton.*** (Mela Puspita/Pikiran Rakyat Pangandaran)

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Pikiran Rakyat Pangandaran


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah