Yeri Red Velvet Tuai Komentar Jahat, Alasannya karena Dekat dengan Idol Pria?

- 10 Mei 2022, 10:02 WIB
Yeri Red Velvet mendapat komentar jahat karena kedekatannya dengan idol pria
Yeri Red Velvet mendapat komentar jahat karena kedekatannya dengan idol pria /instagram.com/@yerimiese

Netizen yang melihat tersebut, justru banyak membela Yeri dari hujatan dan komentar kebencian. 

Menurut salah satu komentar netizen, Yeri sudah berusia 23 tahun dan sudah dewasa serta legal untuk membina hubungan dengan pria dewasa lainnya.

Kalau Joy Red Velvet saja boleh dan diterima berpacaran dengan solois Crush, mengapa Yeri Red Velvet malah menerima hujatan dan komentar kebencian? 

Baca Juga: Seleksi Akademik PPG Daljab Tahap 2 Tahun 2022 Pakai Aplikasi Lama? Begini Penjelasan serta Cara Instal

Sementara itu, di sisi lain unggahan Yeri ini juga dapat dianggap sebagai bentuk dukungan sesama idol dari agensi yang sama.

Menurut netizen tersebut, haters hanya iri dengan kecantikan Yeri Red Velvet yang bisa dekat dan berhubungan dengan idol pria tampan.  ***

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Instagram @panncafe


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah