Kulit Kepala Sering Tumbuh Jerawat, Simak 3 Langkah Mudah Mengatasinya

- 26 Maret 2021, 15:32 WIB
Ilustrasi. Simak 3 cara langkah mudah menghilangkan jerawat di kulit kepala.
Ilustrasi. Simak 3 cara langkah mudah menghilangkan jerawat di kulit kepala. /Pexels/Karolina Grabowska

Tea tree oil dapat melawan mikroba kulit kepala seperti bakteri, jamur, dan infeksi yang dapat memperparah jerawat di kulit kepala Anda.

Oleskan tea tree oil ini ke kulit kepala Anda untuk mengatasi jerawat.

Baca Juga: Guguran Lava Pijar Gunung Merapi Mengalir ke Arah Tenggara

Baca Juga: Makin Maju, Xiaomi Dikabarkan Akan Bekerjasama dengan Great Wall Motor untuk Membuat Kendaraan Listrik

Baca Juga: Mudah Dibuat di Rumah, Inilah Resep Tom Yum, Sup Asam Pedas Khas Thailand

2. Gunakan produk yang mengandung Asam Salisilat (Salicylic Acid)

Asam salisilat adalah sejenis asam beta-hidroksi yang bekerja sebagai exfoliator dan mengangkat lapisan sel mati pada permukaan kulit.

Bahan ini juga dapat membantu mengontrol produksi sebum di kulit kepala dan menjaga agar pori-pori tidak tersumbat.

3. Gunakan produk yang mengandung Asam Glikolat (Glycolic Acid)

Asam glikolat adalah sejenis asam alfa-hidroksi yang dapat membantu mengatasi jerawat kulit kepala.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah