Catat 3 Resep Berikut untuk Membuat Masker Wajah dari Buah Anggur yang Bermanfaat Bagi Kulit

- 1 April 2021, 08:38 WIB
Ilustrasi anggur. 3 resep masker wajah dari buah anggur.
Ilustrasi anggur. 3 resep masker wajah dari buah anggur. /Pexels/@Luiz M. Santos

PR SOLORAYA - Buah anggur merah memiliki banyak manfaat kecantikan dan kesehatan karena kaya akan vitamin, mineral, dan antioksidan seperti flavonoid, tanin, dan resveratrol.

Buah ini sangat efektif untuk melawan radikal bebas dan membantu menjaga kulit tetap awet muda dan bercahaya.

Anggur juga mengandung asam amino yang membantu regenerasi sel kulit.

Buah yang banyak mengandung manfaat ini bisa melindungi kulit anda dari kerusakan akibat sinar matahari, mencegah keriput, meningkatkan elastisitas kulit dan berfungsi sebagai pembersih kulit yang sangat baik untuk semua jenis kulit.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 1 April 2021 Bagi Cancer, Leo, dan Virgo, Berpeluang Meningkatkan Penghasilan Hari Ini

Baca Juga: Ramalan Zodiak 1 April 2021 Bagi Capricorn, Aquarius dan Pisces, Kerja Keras Selama Ini akan Mendapat Pujian

Anggur juga kaya akan asam alfa hidroksil, yang membantu mencegah dan menyembuhkan jerawat.

Jika anda ingin merasakan manfaat buah yang satu ini, berikut adalah resep masker yang bisa anda coba untuk merawat kulit wajah, dikutip Pikiranrakyat-Soloraya.com dari Stylecraze.

1. Masker Anggur dan Kiwi

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah