Ayo Mengaji Ramadhan 2021: Baca Surat Al-Jumu'ah Arab, Latin, dan Artinya

- 9 April 2021, 15:00 WIB
Ilustrasi berdoa. Ayo Mengaji Ramadhan 2021: Baca Surat Al-Jumu'ah Arab, Latin, dan Artinya.
Ilustrasi berdoa. Ayo Mengaji Ramadhan 2021: Baca Surat Al-Jumu'ah Arab, Latin, dan Artinya. /Pexels/Abdullah Ghatasheh

PR SOLORAYA - Surat Al-Jumu'ah merupakan surat yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW ini berisikan tentang peringatan betapa pentingnya salat Jumat, dan meninggalkan semua aktivitas jika waktunya telah tiba.

Kamu juga bisa membaca surat Al-Jumu'ah sebagai bacaan saat mengaji di Ramadhan 2021 besok ini.

Selama bulan Ramadhan 2021 ini, segala amal dan ibadah akan dilipatgandakan pahalanya.

Nggak usah lama-lama, yuk langsung saja simak surat Al-Jumu'ah arab, latin, dan terjemahannya berikut ini.

Baca Juga: Karakter Levi Ackerman Mati di Serial Attack on Titan, dr. Tirta: Satu-satunya Kekuatan Manusia di Manga AoT

Baca Juga: Nadjib Hamid Wafat, Keluarga Besar Warga Muhammadiyah: Kami Benar-benar Kehilangan

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ


يُسَبِّحُ لِلّٰهِ مَا فِى السَّمٰوٰتِ وَمَا فِى الْاَرْضِ الْمَلِكِ الْقُدُّوْسِ الْعَزِيْزِ الْحَكِيْمِ - ١

yusabbiḥu lillāhi mā fis-samāwāti wa mā fil-arḍil-malikil-quddụsil-'azīzil-ḥakīm

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x