5 Destinasi Wisata di Bogor yang Ramah Anak, Nomor 4 Harus Dikunjungi saat Liburan Sekolah Mendatang

- 17 Juni 2022, 09:58 WIB
5 Destinasi Wisata di Bogor yang Ramah Anak dan Cocok Dikunjungi saat Liburan Sekolah, Nomor 4 Wajib Dicoba
5 Destinasi Wisata di Bogor yang Ramah Anak dan Cocok Dikunjungi saat Liburan Sekolah, Nomor 4 Wajib Dicoba /Pinhome

Pengunjung bisa berkeliling Taman Safari Indonesia dengan naik bus yang disediakan atau juga bisa menggunakan kendaraan pribadi.

Baca Juga: Deretan Manfaat Jamu Beras Kencur, Salah Satunya Dapat Cegah Penyakit Berbahaya Ini

Jika ingin pergi ke Taman Safari Indonesia, maka harus mencermati jam operasional, yaitu mulai pukul 08.00 WIB sampai 17.00 WIB.

Harga tiket masuknya adalah mulai dari Rp 225.000 dan pengunjung sudah bisa menikmati fasilitas seperti playground, mini zoo, panggung hiburan, dan lainnya.

  1. De Voyage

Dilihat dari namanya, destinasi wisata yang satu ini memang agak berbeda dengan yang lainnya. Pasalnya De Voyage sangat mirip dengan konsep wisata ala Eropa.

Baca Juga: Info Terbaru Jadwal Pelaksanaan PPPK 2022 Resmi dari Ditjen GTK, Kabar Gembira Bagi Guru P1, P2, dan P3

Seperti terdapat replika menara Eiffel yang estetik dan instagramable sehingga cocok dijadikan area untuk berswafoto bersama anak-anak.

De Voyage terletak di Nirwana Residence, jalan Indigo Raya, Mulyaharja, Kota Bogor. Tiket masuk destinasi ini adalah mulai Rp 30.000 – Rp 230.000 saja.

Jika ingin berkunjung kesana, maka pastikan telah mengetahui jam operasionalnya yaitu pukul 09.00 – 18.00 WIB.

  1. JungleFest

Destinasi wisata yang ramah anak berikutnya adalah JungleFest yang berlokasi di Bogor Nirwana Residence, Jl. Dreded, Mulyaharja, Bogor Selatan, RT.02/RW.04, Mulyaharja, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor.

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica

Sumber: Youtube Jangan Lupa Liburan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah