Resep MPASI 6 Bulan Pertama Penambah Berat Badan. Bagaimana Cara Mengolahnya? Yuk Simak di Sini...

- 2 Agustus 2022, 23:02 WIB
Ilustrasi bayi makan makanan pendamping ASI (MPASI).
Ilustrasi bayi makan makanan pendamping ASI (MPASI). /Unsplash/hui sang

BERITASOLORAYA.com – Resep MPASI 6 bulan pertama penambah berat badan yang satu ini perlu Anda coba dirumah.

Resep MPASI 6 bulan pertama penambah berat badan kali ini berbahan dasar kentang, wortel, tempe, dan ikan nila.

Bahan-bahan tersebut merupakan bahan sederhana untuk resep MPASI 6 bulan pertama.

Sebagaimana diketahui bahwa pemberian MPASI (Makanan Pendamping Asi) sangatlah penting bagi tumbuh kembang si kecil usia 6 bulan pertamanya.

Baca Juga: Cara Membuat dan Cetak Kartu ASN Virtual Untuk PNS dan PPPK, Haruskah Pakai Foto Resmi? Resmi dari BKN

Terlebih lagi 1000 hari pertama tumbuh kembangnya tidak dapat dipenuhi hanya dengan satu jenis makanan saja.

Dalam mendukung tumbuh kembang si kecil di 6 bulan pertamanya, tentu yang menjadi salah satu perhatian Anda adalah kenaikan berat badannya.

Anda tidak perlu khawatir lagi, sebab Anda dapat memberikannya MPASI peningkat berat badan dengan bahan utama kentang, wortel, tempe, dan ikan nila.

Inilah resep MPASI 6 bulan pertama penambah berat badan dengan bahan dasar kentang, wortel, tempe, dan ikan nila yang dapat Anda coba di rumah.

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: YouTube Kids Azizam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x