Fakta Menarik tentang Zodiak Leo, Pemimpin dari Keseluruhan Zodiak

- 5 Agustus 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi zodiak Leo
Ilustrasi zodiak Leo /Freepik.com/

BERITASOLORAYA.com - Semua orang sudah mengenal 12 zodiak yang berbeda-beda sesuai dengan tanggal dan bulan lahir.

Orang yang lahir antara tanggal 23 Juli sampai 22 Agustus memiliki zodiak Leo. Zodiak Leo memiliki banyak sekali fakta-fakta menarik dan unik.

Zodiak Leo sendiri merupakan zodiak yang berada di urutan kelima, setelah zodiak Aries, Taurus, Gemini, dan Cancer.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Dieng yang Cocok untuk Mengisi Akhir Pekan

Menurut dinamika dari zodiak sendiri, Leo disebut sebagai penguasa dari keseluruhan zodiak. Salah satu fakta menarik tentang orang yang memiliki zodiak Leo adalah, mereka terlahir sebagai seorang pemimpin.

Sama seperti lambang dari zodiak Leo ini yaitu hewan singa, hewan ini sering disebut sebagai penguasa atau raja hutan yang menjadi pemimpin.

Fakta menarik yang lainnya yaitu seseorang dengan zodiak Leo biasanya adalah orang yang memiliki banyak sekali ide kreatif dan terlahir sebagai seorang yang sangat setia juga loyal.

Dikutip BeritasSoloRaya.com melalui The Fact Site, ada beberapa fakta menarik dan unik dari zodiak Leo yang mungkin masih belum terlalu banyak diketahui oleh orang, antara lain:

Baca Juga: Olahraga Tradisional Unik yang Dapat Ditemukan di Indonesia

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: thefactsite.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x