Wah, Aneka Es Krim Khas Indonesia Ini Bikin Anda Bernostalgia. Sudah Pernah Coba Semua? Cek Selengkapnya

- 13 April 2023, 12:20 WIB
Ilustrasi es krim khas Indonesia yang harganya terjangkau dan biasa ditemui di depan sekolah sekaligus untuk bernostalgia
Ilustrasi es krim khas Indonesia yang harganya terjangkau dan biasa ditemui di depan sekolah sekaligus untuk bernostalgia /Pexels/pixabay

BERITASOLORAYA.com – Beberapa es krim khas Indonesia ini menjadi favorit bagi sebagian masyarakat Indonesia.

Selain itu beberapa es krim khas Indonesia ini juga memiliki keunikan tersendiri dan harga yang cukup terjangkau.

Ada beberapa es krim khas Indonesia yang perlu Anda ketahui, sekaligus bernostalgia dengan es krim populer yang mungkin pernah Anda nikmati ketika masik anak-anak dahulu.

Baca Juga: Es Lumut Viral, Cocok Jadi Menu Takjil Buka Puasa, Cara Buatnya Gampang Banget! Yuk Buat Sekarang

Berikut ini beberapa es krim khas Indonesia yang sepertinya sudah tidak asing lagi dengan keunikanan dan cita rasanya yang sangat lezat:

1. Es Lilin

Pertama, salah satu es krim khas Indonesia yang sudah tidak asing lagi bagi Anda yakni es lilin.

Selain harganya yang terjangkau, es krim yang berbentuk menyerupai lilin ini awalnya dibuat dari campuran santan, gula, dan tepung maizena dengan varian rasa kelapa muda atau kacang hijau.

Namun saat ini varian rasa dari es krim khas Indonesia ini sudah semakin beragam seperti stroberi, durian, dan cokelat.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Instagram @klubpompi.bpom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x