Akhir Pekan Liburan Keluarga! 5 Rekomendasi Tempat Wisata Nuansa Alami di Bogor, Juga Harga Tiket dan Jam Buka

- 6 Juli 2023, 19:27 WIB
5 rekomendasi tempat wisata bernuansa alami di Bogor, salah satunya di Cimory Dairyland Puncak (foto: wahana Magic Fairy Village)
5 rekomendasi tempat wisata bernuansa alami di Bogor, salah satunya di Cimory Dairyland Puncak (foto: wahana Magic Fairy Village) /Instagram @dairyland.puncak.

BERITASOLORAYA.com - Bagi kamu warga Bogor ataupun bagi yang sedang ingin liburan keluarga di Bogor, tetapi bingung mau ke mana, tak perlu khawatir.

Kali ini BeritaSoloRaya.com hadir untuk membagikan 5 rekomendasi tempat wisata dengan nuansa alami di Bogor yang sangat cocok untuk menjadi destinasi liburan keluarga.

Setelah penat bekerja ataupun beraktivitas lainnya selama sepekan, memang tidak ada yang paling menyegarkan pikiran selain liburan keluarga di akhir pekan.

Ya, bagi kamu yang ingin liburan keluarga akhir pekan di Bogor, wajib banget nih menyimak 5 rekomendasi tempat wisata nuansa alami berikut ini.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Tempat Wisata Bertemakan Alam Segar di Malang, yuk Liburan Bareng Teman dan Keluarga di Sini!

Penasaran, kan, apa saja? Langsung saja simak, berikut 5 rekomendasi tempat wisata dengan nuansa alami di Bogor yang cocok jadi destinasi liburan keluarga, sebagaimana dirangkum dari kanal YouTube Daftar Wisata.

1. Situ Rawa Gede Jonggol

Instagram @musicaizer.
Salah satu tempat wisata dengan nuansa alami yang bisa kamu jadikan sebagai destinasi liburan keluarga adalah Situ Rawa Gede Jonggol.

Situ Rawa Gede Jonggol ini berlokasi di Desa Sirnajaya, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Udara di tempat ini sangat sejuk karena terletak di ketinggian 800 mdpl dan pemandangannya dijamin bisa bikin mata serta pikiran segar.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x