5 Tanaman Pembersih Udara Cantik yang Cocok untuk Rumah Anda, Apa Saja? Cek Keunggulannya Berikut Ini

- 28 Agustus 2023, 15:04 WIB
Ilustrasi tanaman pembersih udara, contohnya lidah mertua
Ilustrasi tanaman pembersih udara, contohnya lidah mertua /Olena758/pixabay

BERITASOLORAYA.com – Terdapat informasi tentang tanaman pembersih udara yang menarik untuk diketahui.

Beberapa tanaman pembersih udara ini mungkin pernah Anda lihat atau bahkan sudah Anda miliki.

Adapun contoh beberapa tanaman pembersih udara yang bisa Anda ketahui tersebut mulai dari sirih gading sampai dengan dollar.

Baca Juga: Pakai Air Purifier vs Tanaman untuk Bersihkan Udara di Rumah, Mana yang Paling Efektif?

Berikut ini merupakan beberapa tanaman pembersih udara yang bisa Anda simak penjelasannya untuk lebih jelasnya:

1. Sirih Gading

Pertama, salah satu tanaman pembersih udara yang bisa Anda ketahui yakni bernama sirih gading.

Adapun tanaman pembersih udara ini diketahui menyukai cahaya sedang tanpa sinar matahari secara langsung dan tanaman ini juga dapat tumbuh baik pada media tanah atau air.

2. Lidah Mertua

Selanjutnya salah satu tanaman pembersih udara lainnya yang juga bisa Anda ketahui yakni lidah mertua.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Instagram @kemenparekraf.ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah