5 Tempat Wisata Pantai Jawa Tengah yang Wajib Kamu Kunjungi, Nomor 1 Keindahannya Menyamai Bali

- 16 September 2023, 16:40 WIB
Ilustrasi tempat wisata pantai di Jawa Tengah, salah satunya Pantai Bandengan
Ilustrasi tempat wisata pantai di Jawa Tengah, salah satunya Pantai Bandengan /Instagram/martina-lestarii/

Baca Juga: Intip Spesifikasi dan Bocoran Harga Huawei Mate 60 Pro yang Digadang Jadi Android Pesaing iPhone 15!

3. Pantai Ayah

Ilustrasi Pantai Ayah
Ilustrasi Pantai Ayah Pexels

Pantai ayah terletak di sembilan kilometer dari Gua Jatijajar, Kabupaten Kebumen yang mempunyai hamparan pasir yang luas juga mempesona.

Di tempat wisata ini para wisatawan bisa menyewa perahu sambil melihat keindahan perbukitan di kawasan ini.

Para wisatawan yang berkunjung ke sini juga bisa menikmati keindahan matahari terbenam yang mempesona dari Pantai Ayah ini.

Baca Juga: Psoriasis Vulgaris: Definisi, Usia yang Rentan Terkena, hingga Ciri-Ciri Gejala yang Sering Terlihat

4. Pantai Tanjung Bata

Pantai Tanjung Bata
Pantai Tanjung Bata

Salah satu keunikan dari pantai yang terletak di Kabupaten Kebumen ini ialah terkenal mempunyai karang terjal dengan bukit yang keperak-perakan serta terdapat hamparan pasir putih yang menawan.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah