Berkunjung ke Tempat Wisata Lebih Nyaman, 5 Barang Ini Bisa Dibawa. Apa Saja? Cek Selengkapnya

- 7 November 2023, 14:58 WIB
Ilustrasi barang yang bisa dibawa ke tempat wisata
Ilustrasi barang yang bisa dibawa ke tempat wisata /stux/pixabay

2. Perlengkapan Mandi Pribadi

Selanjutnya ketika Anda ke tempat wisata, salah satu barang yang penting Anda siapkan adalah perlengkapan mandi pribadi.

Adapun tujuan dari membawa perlengkapan mandi pribadi ini juga untuk mengurangi sampah perlengkapan mandi yang sekali pakai. Anda bisa membawa perlengkapan mandi pribadi dalam tas kecil.

3. Tempat dan Alat Makan Pribadi

Kemudian salah satu barang yang juga penting untuk Anda bawa ketika berkunjung ke tempat wisata adalah peralatan makan pribadi.

Biasanya penjual jajanan atau street food mengemas makanan menggunakan plastik atau styrofoam, oleh karena itu Anda bisa membawa alat makan pribadi.

Baca Juga: Sejumlah Tempat Wisata di Makassar! Sudah Pernah ke Sini?

4. Tote Bag

Selanjutnya ketika berkunjung ke tempat wisata, Anda juga bisa menyiapkan tote bag atau tas belanja pribadi untuk dibawa.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Instagram @kemenparekraf.ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah