Kado Jokowi Untuk Honorer Sedang Dalam Proses, Tahapannya Sudah Sampai Di Titik Ini, Selamat...

- 21 Maret 2023, 07:22 WIB
Presiden Jokowi saat melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Gresik
Presiden Jokowi saat melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Gresik /tangkapan layar youtube.com/Sekretariat Presiden/youtube.com/Sekretariat Presiden

Baca Juga: Kabar Bahagia, MenpanRB Disebut Akan Mengangkat Seluruh Honorer Menjadi ASN, Benarkah ? Cek Di Sini...

Maka dari itu, Jokowi meminta kepada Menteri PANRB untuk segera mencari jalan tengah terkait menuntaskan masalah honorer.

Jokowi sendiri meminta kepada Azwar Anas untuk tidak ada penghapusan honorer yang bisa menjadi kado terindah Presiden Jokowi di akhir masa jabatannya.

Anas sendiri mengaku ingin mencari solusi yang tidak akan memberhentikan honorer dan mengangkat honorer untuk menjadi ASN seluruhnya.

Baca Juga: SELAMAT, Guru Penerima Tunjangan Sertifikasi di Triwulan 1 2023, Baca Perkembangan Di Sini...

Walaupun begitu, Anas menyebut kalau solusi tersebut memang akan sangat memberatkan beban APBN dan APBD karena harus menanggung naiknya honorer menjadi ASN yang jumlahnya jutaan.

Solusi lain yang akan diambil pemerintah adalah mengangkat honorer menjadi ASN sesuai dengan skala prioritas saja.

Honorer sendiri berharap kalau pemerintah bisa mempertimbangkan banyak aspek dalam menentukan keputusan akhir.

Baca Juga: Jokowi SIap Beri Hadiah Manis Bagi Honorer 2023, Minta MenpanRB Berikan Jaminan Ini Bagi non ASN...

Misalnya saja melihat lama masa kerja honorer yang sudah bekerja dan mengabdi bertahun-tahun bagi negara Indonesia.

Halaman:

Editor: Calvin Natanael

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x