Jokowi Bakal Berikan Kado Istimewa Buat Tenaga Honorer, Menteri PANRB Didesak Melakukan Hal Ini

- 22 Maret 2023, 15:49 WIB
Ilustrasi Presiden Jokowi sedang berpidato
Ilustrasi Presiden Jokowi sedang berpidato /menpan.go.id/

Selain itu, sisi lain yang juga harus diperhatikan yaitu layanan terhadap publik yang tidak bisa lepas dari peran tenaga honorer.

Namun, kini pemerintah telah menyiapkan tiga alternatif terkait solusi permasalahan tenaga honorer antara lain:

- Seluruh tenaga honorer diangkat menjadi ASN.

Baca Juga: AWAS, Guru Sertifikasi Harus Cek! Segera Benahi Masalah Berikut Agar TPG Bisa Cair

- Menghapus seluruh tenaga honorer.

- Mengangkat tenaga honorer menjadi ASN disesuaikan dengan skala prioritas.

Namun, Jokowi meminta kepada Menpan RB agar sebisa mungkin tidak melakukan penghapusan tenaga honorer dalam keputusan yang akan diambil nanti.

Baca Juga: Resmi PANRB, Jam Kerja ASN Ramadhan 1444 Hijriah 2023 dan Istirahatnya. Pelaksanaannya Tidak Boleh Begini?

Dengan demikian, tenaga honorer dapat diangkat menjadi ASN pada tahun 2023 dan bisa melanjutkan bekerja di instansi pemerintah.

Perlu diketahui, memang tidak bisa ditampik jika peran tenaga honorer terkait pelayanan publik di instansi pemerintahan memang tidak bisa disepelekan.

Halaman:

Editor: Tria Ari Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x