Stop, Menteri PANRB Sampaikan Arahan Presiden Jokowi untuk ASN. Anas Sampaikan Hal Penting. Cek Selengkapnya

- 24 Maret 2023, 16:08 WIB
Ilustrasi arahan Presiden Jokowi bagi ASN dan Pejabat yang disampaikan Anas selaku Menteri PANRB untuk diperhatikan dan dipatuhi
Ilustrasi arahan Presiden Jokowi bagi ASN dan Pejabat yang disampaikan Anas selaku Menteri PANRB untuk diperhatikan dan dipatuhi /dimitrisvetsikas1969/pixabay

BERITASOLORAYA.com – Para ASN harus tahu arahan Presiden Jokowi yang juga disampaikan oleh Menteri PANRB, Abdullah Azwar Anas untuk dipatuhi.

Adapun arahan bagi ASN dari Presiden Jokowi yang disampaikan oleh Anas selaku Menteri PANRB ini terkait kegiatan yang sering ditemui ketika bulan Ramadhan tiba.

Diketahui arahan bagi ASN dari Presiden Jokowi yang dinyatakan Anas selaku Menteri PANRB yaitu tentang adanya larangan buka bersama.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Ramadan 2023 DKI Jakarta Hari ini, 24 Maret hingga Seterusnya

Bukan hanya ASN saja, namun menurut arahan Presiden Jokowi yang dinyatakan Anas terkait peniadaan buka bersama ini juga ditujukan untuk para pejabat.

Anas menyatakan bahwa arahan dari Presiden Jokowi supaya ASN dan pejabat meniadakan buka bersama ini harus menjadi perhatian. Bukan hanya perhatian saja tapi juga harus dipatuhi.

Bahkan Anas juga menyampaikan bahwa arahan Presiden Jokowi ini demi kebaikan bersama. Selain itu sebenarnya ini juga sudah dilakukan Ramadhan tahun lalu.

Secara lebih rinci disampaikan Anas bahwa arahan tersebut diperuntukkan di lingkungan pemerintah.

Sedangkan bagi masyarakat umum tidak dilarang melaksanakan kegiatan buka bersama dan diatur dengan sebaik-baiknya.

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x