Tahukah, Rangkaian Acara HUT Ke-496 Kota Jakarta Telah Dimulai? Cocok Jadi Agenda ‘Weekend’ dan Libur Panjang

- 31 Mei 2023, 21:09 WIB
Poster rangkaian acara HUT Ke-496 Kota Jakarta
Poster rangkaian acara HUT Ke-496 Kota Jakarta /@dkijakarta

BERITASOLORAYA.com– Pada bulan Juni 2023 ini diperingati beberapa hari besar, seperti Hari Lahir Pancasila, Hari Raya Waisak 2567 BE, Hari raya Idul Adha atau Lebaran Haji 1444 H, dan tidak lupa HUT Ke-496 Kota Jakarta.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari @dkijakarta pada 30 Mei 2023, meski HUT Ke-496 Kota Jakarta masih beberapa hari lagi, yakni tanggal 22 Juni 2023, namun rangkaian acara untuk merayakan hari jadi Kota Jakarta telah dimulai.

Ingin tahu rangkaian acara apa saja yang telah dimulai dalam rangka memperingati HUT Ke-496 Kota Jakarta ini?

Baca Juga: KPU akan Menindak Pendanaan Politik Ilegal Pemilu 2024, Jaringan Narkotika Masuk Daftar

Silahkan simak tanggal dan acaranya berikut karena cocok untuk dijadikan agenda di weekend dan libur panjang Anda di bulan Juni 2023 nanti.

21 Mei – 21 Juli 2023: Acara yang akan dilangsungkan adalah Festival Jakarta Great Sale.

22 Mei – 22 Juni 2023: Acara yang akan dilangsungkan adalah Kegiatan Literasi.

Baca Juga: Masih Bingung Cara Daftar PPG Prajabatan 2023? Yuk, Ikuti Langkah dan Penjelasan dari Kemdikbud

2 – 4 Juni 2023: Acara yang akan dilangsungkan adalah Semasa.

Halaman:

Editor: Endah Primasari Utami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x