TINGGAL 3 HARI LAGI BURUAN DAFTAR, PT KAI Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA hingga S-1, Cek Persyaratannya

- 2 Juni 2023, 13:08 WIB
Ilustrasi-Tinggal tiga hari lagi, PT KAI buka lowongan kerja untuk lulusan SMA, hingga S-1, cek persyaratannya yang dibutuhkan.
Ilustrasi-Tinggal tiga hari lagi, PT KAI buka lowongan kerja untuk lulusan SMA, hingga S-1, cek persyaratannya yang dibutuhkan. /Instagram/@keretaapikita

BERITASOLORAYA.com - Buruan daftar tinggal tiga hari lagi, PT KAI buka lowongan kerja untuk lulusan SMA hingga S-1, cek persyaratannya yang dibutuhkan dalam proses mengisi lamaran pekerjaan nanti.

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau PT KAI membuka lowongan kerja bagi lulusan SMA hingga S-1 untuk sejumlah formasi mulai dari bagian operasional, pemeliharaan sarana-prasarana, dan teknologi informasi.

Jika kamu lulusan SMA hingga S-1 dan berminat untuk berkarier di PT KAI, baca sampai tuntas artikel lowongan kerja ini hingga selesai. Pastikan catat persyaratan dan informasi yang dibutuhkan lainnya agar lancar saat proses pendaftaran nanti.

Baca Juga: Terkini, Jadwal KRL Baru Jogja-Solo Hari Ini, Jumat, 2 Juni 2023, Catat Jam Keberangkatan agar Tidak Telat

Dilansir BeritaSoloraya.com,  Jumat, 2 Juni 2023 dari laman resmi kai.id, berikut ini informasi mengenai PT KAI membuka lowongan kerja untuk lulusan SMA, hingga S-1, cek persyaratannya.

"KAI memberikan kesempatan kepada putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung dan berkarier di KAI melalui rekrutmen ini," ujar VP Public Relations KAI Joni Martinus.

Pihaknya meminta masyarakat untuk berhati-hati dengan segal jenis modus penipuan. Joni menjelaskan bahwa rekrutmen ini gratis, peserta tidak dipungut biaya apapun serta tidak menggunakan sistem refund.

“Tidak bekerja sama dengan agen travel penyedia transportasi atau akomodasi yang berkaitan dengan pelaksanaan rekrutmen ini,” jelas Joni.

Halaman:

Editor: Amrih Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x