Terlihat Sama, Berikut Aneka Jenis Lebar Rel Kereta yang Perlu Kamu Ketahui

- 15 Mei 2022, 07:04 WIB
Ilustrasi rel kereta api.
Ilustrasi rel kereta api. /Pixabay/Tama66/

BERITASOLORAYA.com – Melihat rel kereta bukan hal yang baru lagi bagi sebagian masyarakat Indonesia.

Bahkan rel kereta juga sering dilihat oleh sebagian orang, mungkin kamu adalah salah satu orang yang sering melihatnya.

Apa pendapatmu ketika melihat rel kereta? Apa kamu beranggapan bahwa semua rel kereta itu memiliki lebar yang sama?

Baca Juga: Kim Garam, LE SSERAFIM, Sempat Tidak Yakin Bisa Debut Bersama Member Lain. Kontroversi Mempengaruhinya?

Ternyata, rel kereta itu memiliki lebar yang beragam atau tidak sama ukurannya. Tentunya, juga memiliki nama yang berbeda.

Ada beberapa jenis lebar rel kereta yang mungkin perlu kamu ketahui, baik dari nama atau penjelasannya.

Namun sebelumnya perlu diketahui terlebih dahulu, bahwa definisi dari lebar jalan rel adalah jarak antara bagian dalam dari kepala rel kiri dan kanan, pada suatu konstruksi jalan rel.

Sedangkan untuk ukuran lebar rel sendiri merupakan standar perkeretaapian pada suatu negara.

Baca Juga: Berikut Ini Cara Download Atau Unduh Rapor Pendidikan Tahun 2022

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Instagram @kai121_


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x