3 Hari Lagi Berakhir, Kemdikbud Minta Guru Seluruh Jenjang Segera Daftar Ini

- 30 Januari 2023, 15:59 WIB
Kemendikbud memberi informasi agenda penting kepada seluruh guru
Kemendikbud memberi informasi agenda penting kepada seluruh guru /youtube.com/KEMENDIKBUD RI

BERITASOLORAYA.com - Kemdikbud menyampaikan informasi kepada seluruh guru.

Batas akhir pendaftaran informasi yang disampaikan oleh Kemdikbud yaitu pada tanggal 2 Februari tahun 2023 yang dibuka untuk guru di seluruh jenjang satuan pendidikan.

Informasi penting untuk guru di semua jenjang pendidikan dari Kemdikbud, sebagaimana dilansir dari akun instagram @ditjen.gtk.kemdikbud.

PKemdikbud mencanangkan agenda untuk seluruh guru dengan tujuan meningkatkan skill dalam kegiatan pembelajaran.

Baca Juga: Kemdikbud Infokan Hal Penting untuk Verifikasi Ini, Batas Akhir Tanggal 10 Februari Tahun 2023

Adapun info dari Kemdikbud tersebut, tentang pengadaan webinar yang setiap minggunya selalu terdapat topik-topik inspiratif dan mudah dipraktikkan.

Begitu juga dengan minggu ini, diadakan webinar yang didukung oleh para narasumber yang ahli, yang akan memandu Anda belajar dengan lebih mudah dan menyenangkan.

Webinar ini diadakan pada tanggal 30 Januari hingga pada tanggal 2 Februari 2023.

Lantas, tema apa saja yang diangkat? Siapa saja narasumber yang hadir dan pukul berapa webinar dimulai? Berikut ini jadwal lengkap webinar Kemdikbud.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x