UPDATE PPPK 2023 JF Guru: Pemerintah Tetapkan Prioritas Utama yang Bakal Jadi ASN, Cek Segera!

- 16 Maret 2023, 10:52 WIB
Ilustrasi pelamar guru ASN PPPK 2023 yang bakal langsung dapat penempatan tanpa seleksi tes.
Ilustrasi pelamar guru ASN PPPK 2023 yang bakal langsung dapat penempatan tanpa seleksi tes. /Dok. InfoPublik/

BERITASOLORAYA.com – Seleksi PPPK guru 2022 hingga kini masih terus berjalan. Setelah hasil seleksi diumumkan pada 9 Maret 2023 lalu, pelamar kini dalam masa jawab sanggah.

Pengadaan ASN guru dengan status PPPK tidak selesai di tahun 2022 saja. Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas menyatakan bahwa pemerintah sudah memutuskan untuk mengadakan rekrutmen CPNS dan PPPK 2023.

Setelah rekrutmen PPPK guru 2022 usai, rencananya pelaksanaan seleksi PPPK 2023 baru akan dijalankan. Namun, hingga kini belum ada informasi lebih lanjut soal kapan seleksi dibuka.

Meski begitu, sudah ada informasi terkait golongan pelamar yang akan dprioritaskan menjadi ASN pada seleksi PPPK 2023 JF guru. Bahkan, pelamar tersebut bisa langsung penempatan tanpa tes.

Baca Juga: Manchester United Membuat Candaan di Twitter setelah Komentar Pep Guardiola tentang Julia Roberts

Hal ini tentu menjadi kabar gembira bagi para pelamar PPPK guru 2023 yang nantinya akan diutamakan untuk berstatus ASN.

Prioritas Utama PPPK 2023 yang Langsung Jadi ASN

Jika melihat pada seleksi PPPK 2022, pemerintah mengelompokkan peserta menjadi beberapa golongan atau kategori.

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x