Bocoran Seleksi PPPK Guru 2023: Jumlah Formasi, Prioritas, dan Daerah yang Tidak Buka Rekrutmen

- 30 Maret 2023, 22:00 WIB
Ilustrasi. Informasi seputar PPPK guru 2023 tentang formasi hingga daerah prioritas
Ilustrasi. Informasi seputar PPPK guru 2023 tentang formasi hingga daerah prioritas /ANTARA/Nirkomala/Foto ANTARA

BERITASOLORAYA.com – Adanya pengangkatan guru honorer menjadi pegawai PPPK guru, disebutkan oleh DPR RI merupakan langkah yang tepat untuk memperbaiki kualitas pendidikan di Indonesia.

Sehubungan dengan hal itu, pemerintah akan kembali membuka seleksi PPPK guru di tahun 2023 ini. Harapannya, akan lebih banyak guru honorer yang meningkat kesejahteraannya dengan terus meningkatkan kualitas pendidikan.

Pada proses seleksi PPPK guru formasi 2021, 293.860 guru honorer telah resmi diangkat sebagai ASN PPPK. Kemudian di tahun 2022, formasi PPPK guru yang terisi sebanyak 250.320.

Pada seleksi PPPK guru 2023, pemerintah pusat telah menyebutkan berapa banyak formasi yang dibuka. Bukan itu saja, ada daerah yang menjadi prioritas dalam pemenuhan ASN PPPK guru 2023 hingga daerah yang disebut tidak akan mengadakan seleksi.

Baca Juga: SAH! Jadwal Cuti Bersama Lebaran dan Libur Nasional 2023 dari Usulan Kemenhub Ditandatangani 3 Menteri

Hal-hal terkait seleksi PPPK guru 2023 tersebut, dibahas dalam artikel ini selengkapnya.

Formasi PPPK Guru 2023

Pemerintah berkomitmen untuk mengangkat 1 juta PPPK guru lewat rekrutmen ASN. Jika menjumlahkan guru honorer tahun 2021 dan 2022 yang telah menjadi PPPK guru, total guru honorer yang menjadi ASN PPPK sudah mencapai setengahnya.

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x