Bukan Hanya Keamanan, 5 Fungsi Watermark pada Karya Digital Ini Wajib Anda Ketahui!

- 7 Februari 2023, 17:34 WIB
Ada informasi mengenai watermark pada konten digital yang bisa Anda ketahui mulai dari definisi sampai dengan fungsi watermark itu sendiri.
Ada informasi mengenai watermark pada konten digital yang bisa Anda ketahui mulai dari definisi sampai dengan fungsi watermark itu sendiri. /

Secara lebih lanjut perlu dipahami bahwa fungsi watermark pada karya digital ini bukan hanya tentang estetika saja, tapi lebih dari itu.

Baca Juga: Menteri PANRB Beri Arahan ASN untuk Kebijakan Ini, Begini Pesan Presiden Jokowi

Diketahui bahwa watermark ini sengaja dibuat pada karya digital untuk melindungi karya dari pencurian atau plagiasi.

“Watermark memang sengaja dibuat pada karya digital untuk melindungi karya dari pencurian ataupun plagiasi,...” dikutip BeritaSoloRaya.com dari Instagram @kemenkominfo.

Jadi penggunaan watermark pada sebuah karya digital ini memang sangat penting untuk melindungi hak cipta dan pemasaran karya digital.

Berkaitan dengan hal tersebut, informasi terkait watermark pada karya digital berikutnya yang tidak kalah penting adalah tentang fungsi watermark itu sendiri.

Perlu Anda ketahui bahwa ternyata watermark pada karya digital ini memang memiliki banyak fungsi yang bukan hanya untuk keamanan saja.

Baca Juga: Selamat, 80 Lebih PNS Mendapat Ini. Menteri PANRB Singgung Pegawai Seumur Hidup untuk ASN. Ada Apa?

Ada beberapa fungsi watermark pada karya digital yang bisa Anda ketahui, antara lain sebagai berikut:

a. Mencegah pencurian karya digital

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani

Sumber: Instagram @kemenkominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x