Sunny Dahye Pilih Maafkan Pelaku Pencemaran Nama Baik, Pelaku Masih di Bawah Umur?

- 3 Januari 2022, 14:54 WIB
Sunny Dahye
Sunny Dahye /instagram @sunnydahye/

 

BERITASOLORAYA.com—Sunny Dahye, YouTuber Indonesia berkebangsaan Korea Selatan pernah diterpa isu buruk. Ia diduga melakukan pembohongan publik dengan membuat konten-konten settingan yang membuta geram warganet di Indonesia.

Berita tersebut berawal dari akun anonimus di Instagram yang membuat berita bahwa Sunny dan suaminya telah melakukan pembohongan publik.

Konten-kontennya di YouTube mengenai Indonesia dan rasa cintanya kepada Indonesia kemudian dipertanyakan.

Baca Juga: Peringkat Reputasi Variety Show Korea untuk Bulan Januari Diumumkan

Akun anonimus tersebut mengatakan bahwa konten berpuasa yang pernah dibuat Sunny hanyalah sebuah kebohongan.

Sunny dinyatakan hanya berpuasa di depan kamera dan saat kamera dimatikan ia tetap makan dan minum.

Berita tersebut tentu melukai harga diri pemeluk agama Islam, terutama di Indonesia yang menjadi penonton mayoritas konten-konten buatan Sunny dan suaminya, Christ.

Akun anonimus @sunnyisaliar2 yang sudah dihapus dengan sengaja dari Instagram itu juga mengatakan bahwa Sunny memiliki tempramen yang buruk terhadap teman-temannya dan anjing peliharaannya.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: YouTube SunnydahyeIn Instagram @sunnydahye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x