JYP Entertainment Jadi Satu-satunya Agensi Hiburan yang Debutkan 30 Idol Wanita dalam Kurun Waktu 7 Tahun

- 29 Maret 2022, 07:57 WIB
JYP ENtertainment, agensi yang berhasil mendebutkan total 30 idol wanita dalam kurun waktu 7 tahun /youtube.com/JYP Entertainment
JYP ENtertainment, agensi yang berhasil mendebutkan total 30 idol wanita dalam kurun waktu 7 tahun /youtube.com/JYP Entertainment /

BERITASOLORAYA.com - JYP Entertainment menjadi salah satu agensi hiburan besar di Korea yang begitu aktif mendebutkan berbagai grup idol baru. 

Dalam waktu tujuh tahun terakhir saja, JYP Entertainment sudah mendebutkan 30 grup idol Kpop yang semuanya bisa dikatakan sukses mengambil hati para penggemar Kpop. 

Tentu saja, apa yang dilakukan JYP Entertainment ini tidak bisa disalip atau dikalahkan oleh agensi besar lainnya.

Baca Juga: Aktris 'Pachinko' Kim Min Ha Menarik Perhatian Publik di Serial Apple TV+, Bagaimana Penampilannya?

Mendebutkan grup idol memang butuh waktu, tenaga, sumber daya, dan dana yang besar untuk satu grup idol saja. 

Trainee yang ingin menjadi idola juga harus berlatih selama bertahun-tahun dan harus mengorbankan masa remaja mereka untuk bermain dan bersenang-senang. 

Ketika didebutkan, belum tentu ada jaminan kalau grup idol tersebut akan sukses dan menghasilkan banyak keuntungan untuk agensi.

Baca Juga: Stray Kids Debut di No. 1 Billboard 200 Chart, Jadi Trending Topic di Twitter

Karena hal tersebut, banyak agensi yang hanya mendebutkan satu sampai dua grup idol dalam beberapa tahun terakhir ini. 

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: instagram @panncafe


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah