Stray Kids Debut di No. 1 Billboard 200 Chart, Jadi Trending Topic di Twitter

- 29 Maret 2022, 07:28 WIB
Stray Kids debut di puncak tangga lagu Billboard 200 minggu ini../ tangkap layar Soompi.com
Stray Kids debut di puncak tangga lagu Billboard 200 minggu ini../ tangkap layar Soompi.com /

 

BERITASOLORAYA.com - Pada 18 Maret 2022 lalu, Stray Kids melakukan comeback dengan mini album berjudul ODDINARY.

Melalui album ODDINARY ini, Stray Kids menyampaikan pesan bahwa setiap orang biasa tentu memiliki sisi aneh dalam dirinya.

ODDINARY terbentuk dari dua kata, yaitu odd yang berarti yang berarti aneh dan ordinary yang berarti biasa.

Peluncuran resmi album ODDINARY ditandai dengan pengunggahan MV MANIAC yang menjadi lagu utama dalam mini album tersebut. 

Baca Juga: Adegan Panas Lee Min Ho dalam Pachinko, Pertama Kali dalam Sejarah Karir Aktor Ini

Sebelumnya, comeback pertama Stray Kids di tahun 2022 ini telah memberi kejutan dengan rekor penjualan album selama masa presale yang melampaui 1 juta eksemplar.

Ini rekor yang mereka pecahkan untuk pembelian album selama masa presale, mengalahkan rekor mereka sendiri yang dipegang oleh album NOEASY.

Namun, tampaknya Stray Kids dan penggemarnya tetap tidak ingin berpuas diri dulu. Mereka tetap ingin membuat prestasi dengan karya-karya musik mereka.

Baca Juga: Arhanud S-75 Dvina Jadi Sistem Pertahanan Tercanggih Tahun 60-80an. Ini Yang Masih Membuatnya Diperhitungkan

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Twitter @billboardcharts


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x