Cara Menghargai Kehidupan dari Albert Schweitzer

- 20 September 2021, 00:39 WIB
FOTO: Albert Schweitzer
FOTO: Albert Schweitzer /Albert Schweitzer Zentrum Frankfurt a. M.

Berdasarkan tulisan Schweitzer, maupun orang lain yang mempelajari Schweitzer maka penghormatan atas kehidupan mungkin paling tepat disarikan sebagai perasaan cinta yang mendalam bagi penghargaan atas:

  1. Hidup kita sendiri
  2. Tuhan dan alam spiritual umat manusia
  3. Orang lain dan hasrat untuk melayani mereka
  4. Segala sesuatu yang hidup
  5. Keindahan dalam dunia
  6. misteri misteri kehidupan yang tidak pernah kita mengerti
  7. Kejujuran dan integritas dalam segala hal

Falsafah Schweitzer rasa hormat yang mendalam adalah dasar orang-orang yang sungguh-sungguh baik membangun kehidupannya.

Mereka menerima dan menghargai kehidupan sebagai pemberian yang teramat besar. Mereka menghargai dunia dan orang-orang lain yang berbagi dengan mereka.

Semakin banyak orang melakukan hal ini ucap Schweitzer semakin kehidupan mereka menjadi lebih saya lebih indah dan lebih bahagia.

Kehidupan bukan menjadi sekitar kehidupan yang hambar melainkan pengalaman nyata kehidupan.

 Albert Schweitzer dibesarkan dalam keluarga yang mengabdikan seluruh hidup mereka pada agama, musik dan pendidikan. Lahir pada 14 Januari 1875 di kota Kaysersberg, Alsace-Lorraine, Jerman (sekarang menjadi wilayah Perancis dengan nama Haut-Rhin), ayahanda Schweitzer dan kakeknya dari pihak ibu sama-sama berprofesi sebagai pendeta. Semua kakeknya, baik dari pihak ibu dan ayah, juga piawai dalam bermain organ dan kebanyakan saudara-saudaranya adalah individu yang sukses dan terkenl dalam bidang pendidikan. ***

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah