Penderita Kanker Prostat disarankan mengkonsumsi 6 jenis makanan ini

- 13 November 2021, 00:22 WIB
ilustrasi buah delima
ilustrasi buah delima /PIXABAY/ULLEO

BERITASOLORAYA.com-Kanker Prostat yang akhir akhir ini sering terdengar kasusnya merupakan penyakit yang tergolong penyakit kritis. Kanker jenis ini tidak hanya menimpa orang dewasa di atas usia 55 tahun, anak muda pun bisa terserang.

Banyak orang yang takut terkena penyakit ini, sehingga berusaha menjaga kesehatan dengan berbagai cara, seperti berolah raga dan mengkonsumsi makanan sehat.

Berikut ini beberapa jenis makanan yang bisa dikonsumsi untuk menurunkan tingkat resiko terkena Kanker Prostat seperti yang dikutip Media Solo Raya dari Potensi Bisnis.com :

Baca Juga: Pilih Tinggal di Asrama Kopassus daripada di Rumah Mewah Menteng, Ini Alasan Anak Luhut Pandjaitan.

  1. Tomat
    Tomat yang tergolong jenis sayuran ini memilikiki antioksidan yang tinggi didalamnya. Anti oksidan tersebut bernama Lycopene. Banyak studi yang menunjukkan bahwa resiko kanker prostat dapat dikurangi dengan mengkonsumsi tomat. Selain itu tomat juga bisa mencegah kerusakan sel dan memperlambat berkembangnya sel kanker. Tambahkan kedalam salad atau sup.
  2.  Brokoli

Dengan memengkonsumsi brokoli dalam jumlah yang cukup disinyalir dapat menyeleksi dan membunuh sel kanker karena brokoli dan beberapa jenis sayuran lainnya seperti kol, kubis, dan kangkung mengandung Sulforaphane dan senyawa antikanker lainnya. Mengolah dengan cara memasak atau memakan mentah tetap bisa mendapatkan manfaat yang sama.

Baca Juga: Luhut Ingin Mafia Pelabuhan Disikat Habis oleh Polisi

  1. Teh Hijau

Banyak hasil penelitian menyebutkan bahwa Senyawa dalam teh hijau dapat mengurangi risiko kanker prostat dengan mempengaruhi pertumbuhan tumor, kematian sel, dan sinyal hormon.

  1. Kacang kacangan

Senyawa tanaman yang dikenal sebagai fitoestrogen yang dapat membantu menekan pertumbuhan tumor banyak terkandung dalam kacang kacangan jenis apapun termasuk kacang kedelai.

  1.  Jus Buah Delima

Buah delima adalah sumber antioksidan yang tinggi. Antioksidan dapat membantu mencegah penyakit kronis yang terkait dengan stress oksidatif.Penelitian pada hewan dan tabung percobaan telah menemukan bahwa jus delima dapat menahan laju produksi beberapa sel Kanker Prostat.

Halaman:

Editor: Siti Charirotun Nadhifah

Sumber: Potensi Bisnis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah