Hati-hati, 4 Hal Ini Dapat Jauhkan Anda Dari Tujuan Hidupmu. Nomor 3 Paling Sering Terjadi

- 7 Januari 2022, 16:46 WIB
filosofi pendidikan ki hajar dewantara, konsep tujuan hidup manusia yang sebenarnya/ pixabay/ OfotoRay/
filosofi pendidikan ki hajar dewantara, konsep tujuan hidup manusia yang sebenarnya/ pixabay/ OfotoRay/ /

ti

BERITASOLORAYA.com- Jalan untuk menggapai impian memang tidak selalu mudah, banyak batu kerikil yang akan Anda temui selama melalui proses tercapainya impian itu sendiri.

Tidak sedikit juga dari rintangan-rintangan itulah yang akan menjauhkan Anda dari tujuan hidupmu.

Hal ini dapat berupa suatu hal yang berada di luar kendali diri Anda sendiri seperti lingkungan di sekitar Anda.

Baca Juga: Pembukaan Final Teleskop Luar Angkasa James Webb: Cermin Utama Akan Dikerahkan pada 8 Januari

Namun, ada juga rintangan yang berasal dari diri Anda sendiri dan itulah yang banyak orang abaikan dalam menggapai tujuan hidupnya.

Berikut di bawah ini merupakan empat hal yang dapat menjauhkan Anda dari tujuan hidupmu, diantaranya yakni:

1. Tidak Konsisten

Perilaku tidak konsisten merupakan faktor pemicu yang dapat membuat Anda jauh dari tujuan hidupmu.

Baca Juga: Untuk Pertama Kali, Teknologi Memungkinkan Astronom Melihat Bintang Merah Raksasa Meledak Secara Real Time

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Instagram Febiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah