Menu Idul Adha: Resep Tongseng Kambing Enak dan Tidak Bikin Bau Prengus, Sajian Daging Qurban Istimewa

- 6 Juni 2022, 21:43 WIB
Tongseng Kambing
Tongseng Kambing /Simple Rudy TV

BERITASOLORAYA.com – Idul Adha masih kurang dari sebulan lagi. Tidak ada salahnya jika Anda mempersiapkan menu olahan Idul Adha dari sekarang.

Anda dapat mengolah daging kurban menjadi masakan istimewa di rumah, salah satunya dengan mengolahnya menjadi Tongseng.

Siapa yang tidak kenal Tongseng? Tongseng merupakan salah satu gulai dengan bumbu yang lebih tajam.

Daging qurban yang kerap dijadikan Tongseng biasanya adalah daging kambing. Bagaimana cara pembuatannya? Simak artikel ini hingga selesai.

Baca Juga: Makam Istri Doddy Sudrajat Diusik Puput, Pengacara Beri Tanggapan Menohok: Cari Modus ataupun Cara yang Lain..

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari kanal Youtube Ceceromed Kitchen, inilah resep Tongseng Kambing yang pasti enak dan tidak bau prengus.

Bahan-bahan tongseng kambing:

• 350 gram daging kambing, cuci bersih dan potong-potong

• Air secukupnya untuk merebus daging kambing.

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: YouTube Ceceromed Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x