Beberapa Jenis Bunga Ini Bisa Dimakan Lho, Kenali Macamnya di Sini

- 18 Juli 2022, 14:08 WIB
Bunga Pansy
Bunga Pansy /Pixabay/Anelka

BERITASOLORAYA.com – Ada berbagai jenis bunga yang telah digunakan selama berabad-abad lamanya.

Kebanyakan jenis bunga ini dipakai untuk membuat minyak, teh, obat-obatan, kue serta cemilan.

Di budaya barat modern, beberapa jenis bunga bisa dimakan.

Beberapa jenis bunga yang bisa dimakan ini disebut dengan edible flower.

Baca Juga: Bingung Tentukan Kado Ulang Tahun? Berikan Saja Jenis Bunga Ini di Hari Istimewanya

Sebenarnya ada banyak jenis bunga yang dapat dimakan dan diolah untuk keperluan manusia.

Beberapa edible flower memiliki kemampuan untuk menyembuhkan.

Kemampuan untuk menyembuhkan ini juga berfungsi dalam kesehatan.

Baca Juga: Extraodinary Attorney Woo Dipuji. Deleted Scene Park Eun Bin dan Kang Tae Oh Ternyata Indah, Kenapa Dihapus?

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Flower Glossary


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x