Tips Menjaga Keamanan Data Pribadi Selama Mudik, Jangan Lakukan Ini di Tempat Umum

- 21 April 2023, 13:06 WIB
Ilustrasi tips menjaga keamanan data pribadi selama mudik
Ilustrasi tips menjaga keamanan data pribadi selama mudik /TheHilaryClark/pixabay

Selanjutnya tips menjaga keamanan data pribadi selama mudik yang juga tidak boleh Anda lupakan adalah memastikan konfigurasi keamanan gadget.

Anda bisa mengaktifkan fitur find my device dan menggunakan password, PIN, atau pola screen lock yang kuat.

3. Cadangkan Data Pribadi

Salah satu tips menjaga keamanan data pribadi selama mudik berikutnya yang bisa Anda ketahui yakni mencadangkan data pribadi di media penyimpanan yang terpercaya sebelum Anda berangkat mudik.

4. Hindari Terlalu Ekpos Gadget

Berikutnya tips menjaga keamanan data pribadi selama mudik yang perlu Anda ketahui yaitu menghindari terlalu mengekspos gadget.

Anda perlu menghindari untuk terlalu mengekspos gadget di tempat publik dan jangan meninggalkan tanpa adanya pengawasan.

Baca Juga: Simak Sebelum Mudik, Ini Alasan Mesin Wajib Mati Selama Pengisian Bahan Bakar!

5. Konektivitas

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Instagram @bkngoidofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah