10 Mei Diperingati sebagai Hari Lupus Sedunia, Kenali Penyakitnya Yuk

- 10 Mei 2022, 19:26 WIB
Peringatan Hari Lupus Sedunia. Penyakit lupus merupakan penyakit yang menyerang sistem kekebalan dan jaringan tubuhnya sendiri.
Peringatan Hari Lupus Sedunia. Penyakit lupus merupakan penyakit yang menyerang sistem kekebalan dan jaringan tubuhnya sendiri. /Ilustrasi dari jofreepik/Freepik

BERITASOLORAYA.com – 10 Mei diperingati sebagai hari lupus sedunia, ini dikarenakan berkaitan dengan penyakit lupus.

Lupus merupakan sebuah penyakit pada sistem kekebalan tubuh. Jenis lupus yang sering jadi perbincangan adalah lupus eristematosus sistemik (SLE).

Lupus seringkali menyerang sistem kekebalan tubuh dan jaringannya sendiri. Oleh sebab itu, sering kali lupus dianggap sebagai penyakit yang aneh dan sukar untuk disembuhkan. Lupus bisa menyebabkan kerusakan pada jaringan dan menyebabkan penyakit.

Baca Juga: Wajib Tahu! Cek Peluang Lulus PPPK Tahap 3 Tahun 2022, Salah satunya Bisa Langsung Pemberkasan

Penyakit lupus bisa sangat bervariasi, bergantung pada satu orang ke orang yang lain.

Beberapa orang hanya punya sedikit gejala sedangkan yang lainnya dapat menimbulkan banyak gejala, bergantung pada kondisi dan keadaan individu tersebut.

Adapun gejala umum yang biasa ditunjukkan oleh orang yang menderita lupus di antaranya adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Terbaru! Cara Unduh dan Install Aplikasi Safe Exam Browser (SEB) pada Seleksi Akademik PPG Daljab Tahap 2 2022

Pada umumnya orang yang menderita lupus akan menampakkan gejala-gejala seperti di bawah ini.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: webmd.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x