5 Cara Menghilangkan Jerawat Kecil di Wajah Secara Alami dan Mudah untuk Dicoba

- 23 Juli 2022, 08:10 WIB
Jerawat kecil di wajah yang mengganggu dapat dihilangkan dengan cara ini
Jerawat kecil di wajah yang mengganggu dapat dihilangkan dengan cara ini /Kjerstin_michaela/pixabay

BERITASOLORAYA.com – Masalah jerawat kecil atau bruntusan di wajah, mungkin bukan hal yang baru lagi bagi masyarakat.

Masalah jerawat kecil di wajah dapat terjadi pada siapa saja, termasuk Anda. Maka tidak ada salahnya mengetahui cara alami menghilangkan masalah tersebut.

Ada beberapa cara menghilangkan masalah jerawat kecil atau yang dikenal juga sebagai jerawat pasir, di wajah secara alami, berikut penjelasannya:

Baca Juga: Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar Buat Nasib TPG Jadi Begini. Mengapa? Simak di Sini...

1. Lidah buaya

Di dalam lidah buaya ini ada kandungan antibakteri dan antiradang serta vitamin E yang dipercaya cocok menjadi solusi jerawat kecil di wajah.

Anda dapat mengoleskan secara rutin lidah buaya dari tanamannya secara langsung atau dengan gel lidah buaya yang sudah dijual di pasaran, pada area wajah bruntusan.

2. Lemon

Di dalam lemon ini ada kandungan senyawa astringent dan antibakteri yang mampu mengelupas sel kulit mati serta mencegah penyumbatan pori di wajah.

Anda bisa mengambil air lemon dan mengoleskan pada dahi yang sudah dibersihkan dengan kapan.

Namun jangan menggunakan lemon dalam jangka waktu yang lama sebab memiliki potensi menimbulkan iritasi.

3. Tea tree oil

Selanjutnya tea tree oil ini bisa Anda manfaatkan untuk mengatasi masalah bruntusan di pipi dengan alami.

Perlu diketahui bahwa di dalam tea tree oil ini memiliki kandungan senyawa antimikroba dan antiradang.

Anda bisa meneteskan beberapa tetes tea tree oil yang dicampurkan dengan air, lalu dioleskan pada area dahi yang telah dibersihkan.

Baca Juga: Kemdikbud Gelar Rapat Untuk Sinkronisasi Data Kebutuhan Guru PPPK 2022. Begini Hasil Pembahasannya

4. Cuka apel

Halaman:

Editor: Rita Azlina

Sumber: SehatQ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x