AWAS ini Bahaya Sering Konsumsi Makanan Ringan! Rasanya Enak, tapi Resiko Bagi Kesehatan Tubuh sangat Besar

- 25 September 2023, 15:28 WIB
ilustrasi - bahasa konsumsi makanan ringan yang berlebihan bagi tubuh.
ilustrasi - bahasa konsumsi makanan ringan yang berlebihan bagi tubuh. /Azarbaijan stock/freepik

BERITASOLORAYA.com – Awas, ternyata ini bahaya jika terlalu sering konsumsi makanan ringan. Rasanya memang enak, tapi resiko yang didapat bagi kesehatan tubuh sangat besar. Apa itu?

Seperti diketahui, bahwa kebanyakan orang pasti suka konsumsi snack atau makanan ringan dengan berbagai rasa.

Rata-rata orang pasti pernah mengkonsumsi makanan ringan karena rasanya enak. Namun, tahukah Anda bahwa sering mengkonsumsi makanan ringan bisa berbahaya bagi kesehatan?

Dalam artikel berikut ini, akan ada ulasan tentang beberapa bahaya sering konsumsi makanan ringan dikutip BeritaSoloRaya.com dari kanal YouTube Saddam Ismail.

Saat ini, makanan ringan dnegan berbagai jenisnya sudah sangat mudah untuk ditemukan di minimarket mana pun.

Baca Juga: Ketahui 5 Penyebab Batuk pada Anak Langsung dari Ahli, Salah Satunya Karena Polusi Udara, Jangan Sepelekan!

Terlebih lagi, makanan ringan saat ini dijual dengan kemasan yang unik, bikin pembeli semakin penasaran dengan rasanya dan ingin mencoba.

Padahal, diketahui bahwa cukup banyak makanan ringan seringkali mengandung penambahan gula, garam, lemak, zat aditif, dan bahan-bahan pangan lainnya.

Meskipun ada yang mengklaim ditambahkan nutrisi, jumlahnya sangat sedikit dibandingkan dengan makanan segar seperti buah dan sayuran.

Satu bahaya yang mungkin timbul adalah diabetes. Makanan ringan sering mengandung gula, pewarna, dan garam tambahan, yang dapat menyebabkan diabetes jika dikonsumsi secara berlebihan.

Halaman:

Editor: Reza Fauchi Santya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah