Jokowi Ajak Warga untuk Segera Melakukan Suntik Vaksin Covid-19: Jangan Ada yang Menolak

- 24 Juni 2021, 14:06 WIB
Jokowi mengimbau masyarakat untuk segera vaksinasi Covid-19.
Jokowi mengimbau masyarakat untuk segera vaksinasi Covid-19. /Instagram @jokowi

Baca Juga: Terjadi Lonjakan Covid-19, Sejumlah Hotel dan Rumah Kontrakan di Karawang Difungsikan sebagai Ruang Isolasi

Kemudian, orang nomor satu di Indonesia itu menambahkan dengan disuntik vaksin, maka akan ada jaminan berupa imun yang dapat menyelamatkan satu sama lain

Vaksin merupakan upaya terbaik yang tersedia saat ini. Kita harus mencapai kekebalan komunitas untuk mengatasi pandemi,” ujarnya.

Maka sebelum itu tercapai, kita harus tetap berdisiplin dan menjaga diri terutama memakai masker,” sambungnya.

Selian itu, Jokowi juga meminta para warga untuk tetap di rumah kalau memang tidak ada keperluan yang penting.

Baca Juga: Febby Rastanti Umumkan Positif Covid-19 Gegara Diet Ketat hingga Imunnya Turun: Serangan Jantung Sedetik

Saya minta satu hal yang sederhana ini: tinggallah di rumah jika tidak ada kebutuhan yang mendesak,” tuturnya.

Menurutnya, hanya dengan langkah bersama itu, dia yakin hal itu bisa menghentikan wabah ini dan semua orang juga harus ikut berperan-serta.

Semua orang harus ikut berkontribusi. Tanpa kesatuan itu, kita tak akan mampu menghentikan penyebaran Covid-19,” katanya.

Jokowi pun berdoa agar yang lain dapat ketabahan dan dapat perlindungan dari Tuhan.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Instagram @jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah