Sandiaga Uno akan Kunjungi Desa Wisata Buwun Sejati, Bupati Lombok Barat Lakukan Monitoring

- 15 Juni 2022, 09:01 WIB
Bupati Lombok Barat, H Fauzan Khalid melakukan monitoring untuk menyambut kedatangan Sandiaga Uno di Desa Wisata Buwun Sejati
Bupati Lombok Barat, H Fauzan Khalid melakukan monitoring untuk menyambut kedatangan Sandiaga Uno di Desa Wisata Buwun Sejati /instagram.com/@prokopilobar

Baca Juga: BLACKPINK Diduga akan Perbarui Kontrak Tahun Depan, Netizen Pertanyakan Hal Ini

Fauzan Khalid pun menuturkan bahwa dari unsur alamnya tidak ada masalah. Hanya saja aspek kebersihan dan kerapihan ada beberapa titik yang membutuhkan penataan.

Hal senada juga disampaikan Muhammad Busyairi, Camat Narmada. Saat mendampingi Bupati Lobar, Camat Narmada mengungkapkan bahwa dengan keterlibatan semua pihak maka Desa Wisata Buwun Sejati, optimis akan menjadi juara I.

"Pada prinsipnya Desa Buwun Sejati sudah siap untuk dinilai oleh Tim Juri dari Kementerian Parekraf," ucap Muhammad Busyairi.***

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Instagram @prokopilobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x