Seleksi Kompetensi Tambahan PPPK Teknis 2022 ANRI: Jadwal, Lokasi, Ketentuan dan Persyaratan

- 31 Maret 2023, 13:44 WIB
Ilustrasi. Terdapat seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI untuk beberapa jabatan fungsional tertentu pada 1 April 2023.
Ilustrasi. Terdapat seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI untuk beberapa jabatan fungsional tertentu pada 1 April 2023. /Humas Kementerian PANRB/

2. Peserta seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI harus mempunyai akun Gmail untuk mengakses Google Form agar dapat mengunduh soal dan mengunggah jawaban

3. Peserta seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI wajib membawa laptop dengan kamera sekaligus aplikasi Zoom. Peserta dapat mempelajari pemakaian Zoom di YouTube atau artikel di internet

4. Peserta seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI mengenakan masker sekaligus menjalankan protokol kesehatan saat berada di lokasi seleksi.

Selain ketentuan di atas, peserta seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI baik secara daring maupun luring harus memenuhi ketentuan dan persyaratan sebagai berikut.

Baca Juga: Selamat! 89 Peserta Lolos Seleksi Administrasi Calon Eselon II Kemenag, Cek Jadwal Seleksi Tahap Berikutnya

1. Peserta seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI menunjukkan kartu peserta yang dicetak berwarna dan KTP atau surat keterangan dari Disdukcapil

2. Peserta laki-laki seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI mengenakan kemeja lengan panjang warna putih polos, celana panjang warna hitam, dan sepatu pantofel warna hitam/gelap

3. Peserta perempuan seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI mengenakan kemeja lengan panjang/pendek warna putih tanpa motif, celana panjang atau rok panjang/pendek minimal di bawah lutut polos warna hitam tidak ketat, sepatu pantofel warna hitam/gelap, serta jilbab hitam polos bagi yang berjilbab

4. Peserta seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI harus patuh terhadap aturan yang berlaku

5. Peserta seleksi kompetensi tambahan PPPK teknis 2022 di ANRI yang tidak datang, terlambat, atau tidak dapat mengikuti seleksi pada jadwal dan lokasi yang sudah ditetapkan dengan alasan apapun dianggap gugur

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x