CPNS 2023 Segera Dibuka, Ini 5 Alasan Kamu Harus Menjadi PNS, Dijamin Sejahtera dan Makmur...

- 28 April 2023, 11:41 WIB
Info rekrutmen CPNS 2023 dibuka kapan, ini formasi calon Pegawai Negeri Sipil dan pelamar yang bisa daftar PNS.
Info rekrutmen CPNS 2023 dibuka kapan, ini formasi calon Pegawai Negeri Sipil dan pelamar yang bisa daftar PNS. /Instagram.com/@infocpnsterkini

 



BERITASOLORAYA.com - Dalam beberapa bulan mendatang, MenpanRB akan membuka seleksi CPNS 2023 yang pastinya akan diikuti oleh banyak peserta di seluruh Indonesia.

 

Bukan tanpa alasan, profesi PNS masih menjadi pekerjaan favorit dan idaman masyarakat Indonesia sehingga dipastikan banyak yang akan mengikuti CPNS 2023.

Menteri PANRB, Azwar Anas juga sudah mengatakan kalau pemerintah akan sangat selektif dalam membuka seleksi CPNS 2023.

Baca Juga: DEAL ! Pemerintah Resmi Menghapus Honorer Pada Bulan November 2023, Tapi Jamin Tidak Ada...

Anas menjelaskan kalau seleksi CPNS 2023 akan mendukung misi Presiden Jokowi untuk menciptakan birokrasi pemerintah menjadi kelas dunia.

Karena hal tersebut, dibutuhkan PNS yang kompeten, berkualitas dan juga profesional dalam bekerja di instansi pemerintah.

Bagi kamu yang tertarik menjadi PNS, bisa mengikuti seleksi CPNS 2023 dan bisa mulai bersiap dari sekarang ini agar bisa lulus dengan nilai yang memuaskan.

Halaman:

Editor: Calvin Natanael


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x