Info Resmi CPNS dan PPPK Kemenkumham 2023! Ternyata Ini Jumlah Formasi dan Jadwal Pendaftaran, LENGKAP

- 28 Agustus 2023, 13:12 WIB
Kemenkumham membuka lowongan untuk CPNS dan PPPK 2023
Kemenkumham membuka lowongan untuk CPNS dan PPPK 2023 / Instagram @cpns.asn

BERITASOLORAYA.com -  Kementerian Hukum dan Ham (Kemenkumham) merilis kuota formasi CPNS dan PPPK tahun 2023. Sebelumnya, BKN atau Badan Kepegawaian Negara merilis jadwal pembukaan CASN (Calon Aparatur Sipil Negara). Menurut rencana, jadwal pembukaan CASN akan dimulai pada tanggal 17 September 2023.

Pemerintah melalui PANRB (Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi) menetapkan formasi CASN dengan jumlah sebesar 572.496 posisi.

Keseluruhan jumlah tersebut terbagi menjadi 72 instansi, yang terdiri dari pemerintah pusat sebanyak 78.862 posisi ASN sedangkan untuk daerah sebesar 493.634 ASN.

Baca Juga: Coba Trading dengan Modal Kecil yang Bisa Hasilkan Keuntungan Rp 1,5 Juta Per Hari, Emang Bisa? ini Rahasianya

Baru-baru ini, Kemenkumham merilis jumlah lowongan yang tersedia, baik untuk CPNS maupun PPPK.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari Instagram @birowaikumham, Kemenkumham mengumumkan formasi tersebut.

"Kementerian Hukum dan HAM memanggil putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung menjadi calon Insan Pengayoman melalui penerimaan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) tahun 2023," tulis @birowaikumham dalam sebuah caption.

Lebih lanjut, Kemenkumham mengumumkan formasi untuk CPNS dan PPPK 2023 nanti.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah