3 Festival Khas Solo yang Unik Hanya Ada di Kota Ini, Dari Mulai Hewan Keramat Hingga Kuliner

- 23 Februari 2022, 09:44 WIB
Suasana upacara HUT Solo ke-277, yang biasanya diisi oleh festival khas Kota Solo yakni Festival Jenang Solo.
Suasana upacara HUT Solo ke-277, yang biasanya diisi oleh festival khas Kota Solo yakni Festival Jenang Solo. /tangkapan layar YouTube Gibran Rakabuming/Gibran Rakabuming
  1. Festival Jenang Solo

Acara JENANGMORPHOSA di Omah Sinten, acara festival untuk memperingati Hari Jadi Kota Solo
Acara JENANGMORPHOSA di Omah Sinten, acara festival untuk memperingati Hari Jadi Kota Solo Tangkapan Layar YouTube Gibran Rakabuming

Jenang merupakan kuliner khas Jawa, namun Solo juga mempunyai jenang khas kota tersebut. Festival ini menghadirkan berbagai macam jenang, diantaranya jenang grendul, mutiara, ketan hitam, ngangrang, sumsum dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Ada VIVIZ dan Loona, Berikut Lineup Lengkap Acara Queendom Season 2 di MNET

Festival Jenang Solo biasanya diadakan saat HUT atau hari jadi Kota Solo, yakni setiap tanggal 17 Februari.

Acara ini bertujuan untuk melestarikan kuliner khas jawa tengah juga sebagai simbol rasa syukur kepada Tuhan yang telah memberikan rezeki melalui hasil bumi, sehingga saat festival ini berlangsung jenang yang dihadirkan akan dibagikan kepada masyarakat.

Tahun ini Festival Jenang Solo digelar dengan tajuk ‘Jenangmorphosa (Jelajah Metamorphosa Jenang Sesaji Menjadi Siap Saji Dalam Sentuhan Digital)’.

Itulah tiga festival unik yang hanya bisa disaksikan di Kota Solo sehingga menjadi acara khas kota tersebut, menarik bukan?***

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: surakarta.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah