6 Kebiasaan yang Harus Dihindari Agar Hidup Selalu Bahagia, Salah Satunya Terjebak Masa Lalu

- 5 Maret 2022, 17:24 WIB
 Ilustrasi sedih karena terjebak masa lalu
Ilustrasi sedih karena terjebak masa lalu /Pixabay,com/sasint

Baca Juga: Ramah, Sikap Jisoo BLACKPINK Pada Kameramen Saat Paris Fashion Week Curi Fokus Netizen

Cukup menjadikan masa lalu sebagai pelajaran dan fokus terhadap kondisi masa kini untuk mencapai kebahagiaan di masa depan.

5. Dendam

Menyimpan dendam, apalagi sampai berlarut-larut dalam diri, akan membuat dirimu lelah tanpa arti apapun.

Memang untuk melupakan sesuatu yang menyakitkan itu tidaklah mudah, tetapi kamu harus berusaha ikhlas agar bisa bahagia.

Baca Juga: Hukum Tidur Seharian Penuh saat Puasa Ramadhan, Buya Yahya: Pertanda Hilang Akal Ada 3, Salah Satunya...

6. Sering membicarakan orang lain

Membicarakan apapun tentang orang lain yang berlebihan hanya akan membuang waktu dan tenaga tanpa sebuah hasil apapun.

Terlebih, terlalu banyak membicarakan orang lain justru akan sulit membuatmu bahagia.

Apalagi tindakan itu bisa mendatangkan dosa jika keburukan orang lain yang selalu sering menjadi bahan pembicaraan.***

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: YouTube I'm Zenna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah