Benarkah Wikipedia Tidak Kredibel? Ini Jawaban dari Pakar Media

- 22 Maret 2022, 13:24 WIB
Pakar Media menjawab perihal kredibilitas Wikipedia
Pakar Media menjawab perihal kredibilitas Wikipedia /

Ditambah dengan kondisi pandemi yang semakin memperkuat transformasi atau perubahan berbagai sistem yang biasanya bisa dikerjakan secara tatap muka atau langsung, berubah menjadi online.

Begitupun dalam hal pencarian informasi yang banyak dilakukan secara online karena sudah banyak yang tersedia di internet.

Jadi, apakah Wikipedia memang tidak kredibel? hal ini telah dijawab oleh berbagai pakar media, salah satunya Amy Bruckman, ia merupakan profesor di Institute of Technology, Amerika Serikat.

Baca Juga: Daerah yang Sudah 100 Persen Penetapan NI PPPK Guru Tahap 1 dan 2, Cek Instansi Tenaga Pendidik

Bruckman menyebutkan bahwa artikel atau informasi di Wikipedia melewati berbagai proses yang sangat ketat.

Adapun pihak yang mengisi informasi atau artikel di Wikipedia terdiri dari relawan, administrator dan bot.

Dikabarkan bahwa mereka melakukan pengeditan berbasis sitasi dari sumber yang terpercaya, bahkan artikel populer tersebut biasanya diperiksa hingga ribuan kali.

The Conversation Indonesia menyebutkan, bahwa memang tidak semua artikel di Wikipedia melewati pengeditan berkali-kali sehingga tidak terlalu kredibel.

Baca Juga: Dalam Top 10 Youtuber Korea, Boram yang Dikabarkan Meninggal Menempati Peringkat Pertama

Melihat hal tersebut, Wikipedia menghadirkan berbagai fitur untuk menelusuri artikel yang telah dibuat dan juga yang telah dimodifikasi.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: The Conversation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah