Resep Opor Ayam, Menu Hidangan Favorit Saat Lebaran

- 29 April 2022, 07:27 WIB
Resep Opor Ayam
Resep Opor Ayam /tangkapan layar kanal YouTube/Devina/

BERITASOLORAYA.com – Menu opor ayam selalu menjadi menu favorit keluarga saat Lebaran. Terutama jika dipadukan dengan ketupat yang menambah lengkap hidangan tersebut di hari lebaran.

Adapun hidangan opor ayam dapat menjadi menu favorit bahkan menu spesial setelah melaksanakan ibadah shalat idul fitri, dimakan bersama keluarga tercinta serta menyambut tamu.

Dikutip BeritaSoloRaya.com melalui kanal Youtube resep dapur mantul, inilah resep opor ayam yang dapat menjadi menu hidangan lebaran di rumah menjadi lebih spesial.

Baca Juga: Dinilai Hoax, Mahfud MD Rilis Klarifikasi Terkait Pemberitaan Ngaco

Bahan-bahan:

- 1 kg ayam yang sudah dicuci bersih (lebih mantap kalau menggunakan ayam kampung)

- 1,2 liter air

- 200 ml santan kental

- 2 lembar daun salam, 4 lembar daun jeruk & 2 batang sereh (digeprek)

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Youtube Resep Dapur Mantul


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x