Resep Dadar Gulung Super Lembut

- 6 Juni 2022, 23:20 WIB
Resep dadar gulung
Resep dadar gulung /Instagram.com/@fenita.d2

Bahan Kulit :

250 gr tepung terigu protein sedang
2 sdm tepung kanji
1 butir telur
1 bungkus santan instan
2 sdm minyak
600 ml air
Secukupnya garam
Secukupnya pasta pandan

Cara Membuatnya :

Pertama-tama, siapkan panci.

Masukkan gula merah yang telah disisir, gula pasir, garam, daun pandan dan juga air. Nyalakan api, aduk-aduk hingga gula larut dan menjadi cairan gula merah. Jika sudah, sisihkan dulu.

Baca Juga: Segera Tayang di Bioskop, ‘Satria Dewa: Gatotkaca’ Dinantikan Banyak Orang

Di wajan lain, masukkan kelapa parut. Sangrai kelapa parut kurang lebih lima menit saja agar unti kelapa yang tidak mudah basi.

Jika kelapa parutnya sudah agak kering, masukkan cairan gula merah tadi. Aduk-aduk hingga tercampur merata dan agak kering.

Untuk bahan kulit dadarnya, siapkan wadah.

Masukkan tepung terigu, tepung kanji, dan juga sedikit garam. Aduk-aduk bahan keringnya hingga tercampur rata.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: YouTube Ika Mardatilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah