Wah, Deretan Kuliner Khas Cirebon Ini Wajib Anda Coba. Mulai yang Berkuah Sampai Tidak, Apa Saja? Cek Berikut

- 11 April 2023, 11:52 WIB
Ilustrasi kuliner khas Cirebon
Ilustrasi kuliner khas Cirebon /Huahom/pixabay

Adapun untuk pembungkus nasi jamblang ini menggunakan daun jati yang kasar buat kuliner khas ini tidak mudah basi. Sangat menggugah selera.

Itulah beberapa informasi kuliner khas Cirebon yang bisa Anda coba nikmati bersama keluarga atau teman, mulai dari empal gentong sampai dengan nasi jamblang.

Anda bisa mampir untuk menikmati kuliner khas Cirebon tersebut bersama keluarga atau teman untuk merasakan cita rasa yang mungkin belum pernah Anda rasakan.

Baca Juga: Deretan Makanan Khas Ramadhan di Beberapa Daerah Indonesia dengan Cita Rasa dan Daya Tarik Tersendiri

Semoga informasi beberapa kuliner khas Cirebon tersebut bisa bermanfaat dan menjadi tambahan informasi bagi Anda lebih mengenal kuliner khas Cirebon yang memiliki cita rasa serta daya tarik tersendiri yang menggugah selera.***

Halaman:

Editor: Vania Puspita Anggraeni

Sumber: Instagram @pesona.indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah