Rekomendasi 5 Spot Healing Kediri, dari Wisata Alam sampai Religi, Cocok Dikunjungi dengan Keluarga atau Teman

- 31 Juli 2023, 09:39 WIB
Tempat wisata Kediri
Tempat wisata Kediri /Dok. Instagram.com @kabupatenkediriku/

Menara Asmaul Husna
Menara Asmaul Husna www.ldiisampit.or.id

Menara Asmaul Husna diklaim sebagai menara masjid tertinggi di Indonesia. Menara ini dibangun setinggi 99 meter sebagai simbol asmaul Husna atau nama-nama Allah sebanyak 99.

Menara ini terletak di Pondok Wali Barokah yang dikelola oleh ormas LDII (Lembaga Dakwah Islamiah Indonesia), di Desa burengan, Kediri.

Bagi kamu yang berkunjung ke menara ini, kamu akan dapat melihat pemandangan kota Kediri di segala penjuru melalui balkon menara.

Baca Juga: 7 Hak yang Diterima Pegawai PNS dan 4 yang Diterima oleh PPPK

5. Gua Selomangleng

Dhoho Street Fashion di Gua Selomangleng
Dhoho Street Fashion di Gua Selomangleng Prasetia Fauzan

Di Kediri terdapat sebuah gua yang menyimpan legenda dan sejarah. Gua tersebut bernama Gua Selomangleng. Gua ini berukuran kecil dan terdapat relief di dalamnya.

Menurut legenda, Gua ini digunakan Dewa Kilisuci sebagai tempat bertapa.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah